Sabtu, 06 Juni 2009

manajemen waktu

APLIKASI MANAJEMEN WAKTU

Misalnya rata-rata usia hidup ( life time ) 75 tahun
Dikurangi waktu yang tidak digunakan untuk mencari nafkah :
Masa balita 5 tahun
Masa SD 6 tahun
Masa SLP 3 tahun
Masa SLA 3 tahun
Masa Kuliah 4 tahun
Pengangguran 1 tahun
Rencana pensiun 60 tahun ( 75-60 ) 15 tahun

Jumlah waktu yang tidak dapat digunakan untuk mencari nafkah 37 tahun
Sisa waktu yang digunakan 38 tahun.

Penggunaan waktu dari waktu yang disediakan Tuhan 24 jam dalam sehari.
Kegiatan rutin :
1. Tidur dan istirahat 7 jam/hari*38 tahun 11,08 tahun
2. Mandi 15 menit/hari*38 tahun 0,39 tahun
3. Baca koran 5 menit/hari*38 tahun 0,13 tahun
4. Pertemuan keluarga 2 jam/bulan*38 tahun 0,15 tahun
5. Liburan 24 jam/tahun*38 tahun 0,10 tahun
6. Waste time ( perjalanan,dll ) 1 jam/hari*38 tahun 1,58 tahun
7. Acara-acara residential yang tidak produktif 1 jam/bulan 0,05 tahun
8. Beribadah 5*10 menit/hari dan acara keagamaan 10 menit/bln 1,15 tahun
13,76 tahun
Jadi sisa usia yang harus produktif mencari nafkah adalah : 13,76 tahun.

Dengan demikian, maka kebutuhan nyata yang harus dipenuhi dalam sisa waktu hanya 13,76 tahun adalah :

1.Rumah 80.000.000
2.Makan 4*3*37*Rp3000 1.144.800.000
3.Sandang 53 th*Rp6.000.000 318.000.000
4.Air 12*53 th*Rp 80.000 50.880.000
5.Listrik 12*53 th*Rp90.000 57.240.000
6.Telepon 12*53 th*Rp150.000 95.400.000
7.Pendidikan anak :
TK 3*1 th*Rp3.000.000 9.000.000
SD 3*6 th*Rp2.400.000 43.200.000
SLP 3*3 th*Rp3.000.000 27.000.000
SLA 3*3 th*Rp 4.500.000 40.500.000
Tinggal dipesantren+makan+transpor
3*3 th*Rp1.500.000 13.500.000
Perguruan tinggi :
Sewa kamar 3*4 th*Rp4.500.000 54.000.000
Makan+transpor 3*4 th*Rp1.500.000 216.000.000
Uang kuliah 3*4 th*Rp9.000.000 108.000.000

Untuk memenuhi kebutuhan dengan aktivitas diatas, maka rata-rata pendapatan/bulan dalam 38 tahun untuk menghidupi 53 tahun adalah :
Rp.2.258.320.000 / 290,88 bulan = Rp.7.763.751,375

Jika aktivitas dan kebutuhan pengeluaran terdapat penambahan seperti pada tabel dibawah ini maka pendapatanpun harus bertambah pula.

1.Kegiatan sosial 53 th*Rp1.000.000 53.000.000
2.Kebutuuhan informasi :
Internet 12*53 th*Rp50.000 31.800.000
Koran dan majalah 12*53 th*Rp50.000 31.800.000
3.Kebutuhan penunjang :
Komputer 24.000.000
Motor 45.000.000
Lain-lain 60.000.000
4.Kebutuhan pesta :
Khitanan anak 50.000.000
Nikah anak 90.000.000
Lain-lain 20.000.000
Jumlah keseluruhan 404.600.000

Pendapatan perbulan seharusnya:
Rp.2.662.820.000 / 290,80 = Rp. 9.156.877,57

Perbaikan Hidup :
Menggunakan waktu dengan sebaik-baiknyua agar lebih produktif
Membuat segala keputusa yang bersifat strategis
Menggunakan waktu sebaik mungkin, sehingga dalam melakukan pekerjaan bisa menggunakan waktu yang sesingkat mungkin
Membuat berbagai jenis pekerjaan dan lapangan pekerjaan yang menguntungkan dan bersifat legal
Melakukan planning masa depan untuk mencapai kehidupan yang lebih baik
Selalu melakukan avaluasi diri ( muhasabatunnafsi )
Selalu menciptakan gagasan-gagasan atau ide-ide yang baik
Banyak memanfaatkan waktu untuk belajar

Kegunaanya :
Agar bisa melanjutkan kuliah S2 dan S3
Menanam investasi sebanyak mungkin untuk kehidupan dan biaya anak
Meningkatkn pengetahuan dan wawasan serta keterampilan
Meningkatkan kemampuan sehingga mempunyai daya jual yang tinggi